Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
IDN Ecosystem
IDN Signature Events
For
You

10 Pasangan Pebulu Tangkis Indonesia, Ada Artis hingga Pengusaha!

potret atlet bulu tangkis dan pasangannya (instagram.com/jessicatanoe | instagram.com/shanju | instagram.com/greysolii)

Kevin Sanjaya Sukamuljo adalah seorang atlet ganda putra Indonesia kini tengah ramai diberitakan. Pasalnya, pria 27 tahun tersebut baru saja melamar sang kekasih yang bernama Valencia Tanoesoedibjo tepat di hari ulang tahunnya.

Selain Kevin dan Valen, rupanya ada beberapa pasangan atlet bulu tangkis Indonesia lainnya tak kalah hits. Mulai dari pengusaha, musisi, hingga artis. Simak deretan pasangan pebulu tangkis Tanah Air di bawah ini.

1. Hendra Setiawan dan Sandiani Arief mengikat janji suci pernikahan 2011 lalu. Mereka kini sudah memiliki tiga buah hati

Hendra Setiawan dan Sandiani Arief (instagram.com/sansan_san)

2. Akrab disapa 'Babah', Mohammad Ahsan mempersunting Christine Novitania pada 2013 dan kini sudah dikaruniai tiga anak

Mohammad Ahsan dan Christine Novitania (instagram.com/just_itinee)

3. Ini dia potret keluarga kecil Marcus Fernaldi Gideon dan sang istri, beserta kedua malaikat kecilnya

Marcus Fernaldi Gideon dan Agnes Amelinda (instagram.com/marcusfernaldig)

4. Kevin Sanjaya adalah atlet ganda putra nomor satu dunia baru saja melamar Valencia Tanoesoedibjo, putri dari Hary Tanoesoedibjo

Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo (instagram.com/jessicatanoe)

5. Shesar Hiren Rhustavito dan Mitha Hardiyanti kini tinggal menghitung hari menuju hari bahagia mereka

potret Mitha Hardiyanti dan Shesar Hiren Rhustavito (instagram.com/shesar94)

6. Tak banyak yang tahu jika Fajar Alfian dan Susan Sameh memiliki hubungan spesial. Susan juga kerap mendukung Fajar saat bertanding

Fajar Alfian dan Susan Sameh (instagram.com/fajarsusan.story)

7. Jonatan Christie juga telah melamar sang kekasih, Shania Junianatha merupakan mantan anggota girlband JKT48

Jonatan Christie dan Shania Junianatha (instagram.com/shanju)

8. Meski sudah lama berpacaran, Anthony Ginting dan Mitzi Abigail jarang mengumbar kedekatan keduanya di media sosial

Anthony Sinisuka Ginting dan Mitzi Abigail (instagram.com/sinisukanthony)

9. Greysia Polii dinikahi pria bernama Felix Djimin dikenal sebagai seorang pengusaha

Greysia Polii dan Felix Djimin (instagram.com/greyspolii)

10. Atlet tunggal putri Gregoria Mariska diketahui sudah berpacaran dengan musisi, Mikha Angelo selama tiga tahun lamanya

Mikha Angelo dan Gregoria Mariska (instagram.com/mikha97)

Selain prestasi dan kemampuannya bermain bulu tangkis, hubungan asmara para atlet pun selalu mengundang rasa penasaran. Tak melulu sesama atlet, rupanya banyak dari mereka yang menjalin hubungan dengan non-atlet. Kita doakan semoga mereka bahagia dan langgeng terus, ya.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Martin Tobing
EditorMartin Tobing
Follow Us