18 Lagu Syahdu Pas Didengar Awali Pagimu, Meneduhkan Hati
Follow IDN Times untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Kata orang, bagaimana harimu berjalan ditentukan oleh bagaimana kamu mengawalinya. Dan salah satu cara mengawali hari yaitu dengan mendengarkan musik di pagi hari.
Biasanya kita suka musik yang memompa semangat untuk mulai beraktivitas. Tetapi untuk semangat, tidak harus dengan musik-musik keras bertempo cepat, melainkan bisa juga dengan nada-nada syahdu menenangkan.
Nah, berikut ini 18 lagu buat kamu yang ingin mengawali hari dengan berbeda.
1. Seiring Waktu Berjalan - Pagi Itu di Bangku Taman
2. Tohpati - Lukisan Pagi
3. Monita Tahalea - Saat Teduh
4. MarcoMarche - Puisi Pagi
Baca Juga: 9 Lagu BTS Tampil Versi Live Band, Buktikan Vokal Jernih!
5. Glenn Fredly feat Monita & Is 'Payung Teduh' - Filosofi & Logika
6. Payung Teduh - Pagi Belum Sempurna
7. Fourtwnty - Aku Tenang
8. Float - Sementara
9. Kunto Aji - Rehat
Baca Juga: 9 Rekomendasi Lagu Ceria JKT48, Bikin Pagi Auto Semangat!
10. Meda - Negeri Laskar Pelangi
11. Senar Senja - Dialog Hujan
12. Ebiet G Ade - Senandung Pucuk-Pucuk Pinus
13. Garasi - Sahabat
14. Sita Nursanti - Donna Donna
Baca Juga: Rekomendasi Lagu Pop Indonesia Obati Rasa Rindu Pasangan LDR
15. Senar Senja - Melodi Alam
16. Katon Bagaskara - Negeri di Awan
17. Efek Rumah Kaca - Menjadi Indonesia
18. Monita Tahalea - Hai
Nah, itulah 18 lagu yang bisa kamu masukkan ke dalam playlist musik pagi harimu. Sudah siap mendengarkan?
Baca Juga: 9 Lagu Indonesia Bisa Membantumu Melupakan Mantan Kekasih
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.