Bandar Lampung, IDN Times - Henry Doumbia menjadi rekrutan terbaru dari Bhayangkara Presisi Lampung FC pada paruh musim Super League 2025/2026.
Berdasarkan data dari transfermarket pemain berkebangsaan Pantai Gading inj sebelumnya membela tim Liga Super Malaysia, PDRM FC. Bersama PDRM FC, Doumbia memiliki catatan yang cukup baik yakni 4 gol dari 7 laga yang telah ia lakoni pada musim ini.
