TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

8 Tips Mencairkan Makanan Beku sebelum Diolah, Tetap Higienis dan Aman

Mudah banget diterapkan

ilustrasi frozen food (pixabay.com/Shutterbug75)

Intinya Sih...

  • Simpan makanan dengan membekukannya agar tahan lama
  • Kesalahan saat proses thawing bisa menyebabkan kontaminasi bakteri pada makanan
  • Delapan tips dari IDN Times untuk mencairkan makanan yang dibekukan dengan benar

Salah satu cara terbaik untuk menyimpan makanan agar tahan lama, baik mentah atau matang adalah membekukannya. Ketika nanti hendak digunakan, makanan beku tersebut hanya perlu dicairkan kembali atau yang lebih populer disebut proses thawing.

Sekilas terdengar mudah, tapi nyatanya orang banyak melakukan kesalahan saat melakukan thawing. Proses mencairkan makanan jika tak dilakukan dengan benar justru bisa menyebabkan bakteri tumbuh lebih banyak hingga membuat makanan tersebut terkontaminasi.

Oleh sebab itu sebelum memulai proses thawing, simak terlebih dahulu delapan tips akan IDN Times bagikan sebagai berikut. Check this out!

1. Meletakkannya di dalam kulkas semalam untuk memastikan makanan mencair secara perlahan tanpa membahayakan kualitasnya

ilustrasi frozen food (pixabay.com/kropekk_pl)

2. Letakkan makanan dalam kantong kedap udara, lalu rendam dalam air dingin selama beberapa jam

ilustrasi frozen food (pixabay.com/Innviertlerin)

Baca Juga: 7 Gerai Jus Buah Premium di Lampung, Rasa Bintang Lima Harga Kaki Lima

3. Jika tak punya banyak waktu, gunakan microwave setelan rendah dan aduk makanan secara berkala agar tak terlalu panas di bagian tertentu saja

ilustrasi frozen food (pixabay.com/fotoblend)

4. Jika memungkinkan, pisahkan bagian-bagian makanan sebelum membekukannya karena bagian kecil lebih cepat mencair

ilustrasi frozen food (pixabay.com/PublicDomainPictures)

5. Gunakan wadah dangkal agar makanan menyebar secara merata. Jadi proses penguraian menjadi lebih cepat

ilustrasi frozen food (pixabay.com/Engin_Akyurt)

Baca Juga: 6 Rekomendasi Toko Donat di Lampung, Fluffy dan Lembut!

6. Untuk wadah berukuran kecil, rendam dalam air panas selama beberapa menit. Pastikan wadahnya aman terhadap suhu tinggi

ilustrasi frozen food (pixabay.com/No-longer-here)

7. Sedangkan untuk makanan berukuran besar masukkan ke dalam panci berisi air hangat. Meski membutuhkan kesabaran, tapi cara ini cukup efektif

ilustrasi frozen food (pixabay.com/congerdesign)

Verified Writer

Sinta Listiyana

Instagram @sintalistiyana

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya