Bandar Lampung, IDN Times - Setiap daerah tentu memiliki kerajinan lokal yang mengangkat adat dan budaya setempat agar dikenal masyarakat luas dan tetap lestari.
Di Lampung, kerajinan khas dan paling diunggulkan adalah kain tapis Lampung. Tak hanya dibuat dalam bentuk baju, selendang atau sarung tapi ada juga yang dalam bentuk sendal, tas atau perlengkapan lainnya.
Selain itu kerajinan di Lampung yang sudah mulai langka adalah sulam usus. Nah berikut ini IDN Times rangkum toko online mau pun offline yang menjual beragam kerajinan khas Lampung kualitas menjanjikan, simak ya!