8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!

Tampil modis dengan outfit bergaya kasual

Intinya Sih...

  • Jung Chae Yeon dikenal sebagai aktris dan mantan personel girl group DIA dan I.O.I.
  • Chae Yeon pandai mix and match outfit untuk tampil modis, sering membagikan OOTD di Instagram.
  • Potret Chae Yeon bisa dijadikan inspirasi OOTD untuk hangout agar penampilan tidak monoton.

Jung Chae Yeon adalah seorang aktris Korea Selatan yang juga dikenal sebagai mantan personel dari girl group DIA dan I.O.I. Selain jago bernyanyi dan berakting, Cha Yeon juga pandai lho dalam mix and match outfit untuk menciptakan sebuah tampilan yang modis.

Tak jarang aktris cantik berusia 26 tahun ini suka membagikan potretnya di Instagram. Jika dilihat, OOTD ditampilkan oleh Chae Yeon bisa banget untuk dijadikan sebagai inspirasi.

Berikut ini ada sederet OOTD Jung Chae Yeon bisa kamu tiru untuk pergi hangout. Simak sampai selesai!

1. Paduan kemeja serta wide leg jeans dengan sneakers dan ball cap kaya gini, bisa kamu jadikan sebagai andalan

8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!Jung Chae Yeon (instagram.com/j_chaeyeoni)

2. Atau kamu juga bisa menjadikan kemeja sebagai luaran yang berpadu dengan pattern dress. Nyaman dipakai disaat cuaca panas!

8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!Jung Chae Yeon (instagram.com/j_chaeyeoni)

Baca Juga: 7 Ide Padu Padan T-shirt ala Yujin IVE, Manis dan Fresh!

3. Atasan blouse dipadukan denim short, kamu bisa lengkapi penampilan pakai sneakers andalanmu serta beanie hat

8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!Jung Chae Yeon (instagram.com/j_chaeyeoni)

4. Berpakaian serba putih, disini Chae Yeon pilih crop top dibalut crop cardigan dengan bawahan mid rise jeans

8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!Jung Chae Yeon (instagram.com/j_chaeyeoni)

5. Chae Yeon tampil anggun memakai dress dipadukan dengan mary jane platform serba warna hitam

8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!Jung Chae Yeon (instagram.com/j_chaeyeoni)

Baca Juga: 7 Gaya Airport Fashion ala Chiquita BABYMONSTER, Stylish dan Trendy!

6. Timeless! Memakai outfit denim on denim memang tak pernah gagal bikin look terlihat stylish, tinggal tambahin kanvas shoes sebagai alas kakinya

8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!Jung Chae Yeon (instagram.com/j_chaeyeoni)

7. Ciptakan tampilan trendi dalam paduan T-shirt dilapis crop leather jacket serta celana jeans koleksimu

8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!Jung Chae Yeon (instagram.com/j_chaeyeoni)

8. Last but not least! Disini Chae Yeon memadukan stripe shirt dilayer polo shirt dengan pleated midi skirt dan platform loafers sebagai penunjangnya

8 Inspirasi OOTD Hangout ala Jung Chae Yeon, Modis nan Comfy!Jung Chae Yeon (instagram.com/j_chaeyeoni)

Selalu menampilkan gaya OOTD modis di segala suasana, potret Jung Chae Yeon di atas dengan padu padan outfit-nya dijamin bisa membuat penampilanmu gak terlihat monoton ketika pergi hangout. Semoga dapat membantu, ya!

Baca Juga: 9 Ide OOTD Hangout ala Kim Minju, Modis Minimalis!

Voni Silvani Photo Community Writer Voni Silvani

Your patience is your power🌼

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Martin Tobing

Berita Terkini Lainnya