Ada beragam barang sering banget kamu jumpai. Tapi pernahkah kamu merasa ternyata barang tidak pernah terpikirkan bisa bermanfaat dalam kehidupanmu sehari-hari?
Jika dilihat sekilas, barang tersebut terlihat recehan dan kamu berpikir belum tentu membutuhkannya setiap hari. Tapi barang unik ini bisa lho jadi penyelamat disaat kamu memiliki kendala atau malas melakukan sesuatu.