Bandar Lampung, IDN Times - Dubai Chewy Cookies jadi perbincangan hangat di kalangan pencinta kuliner manis di Bandar Lampung. Cookies yang berasal dari tren dessert Timur Tengah ini punya ciri khas tekstur chewy alias kenyal di tengah dan sedikit renyah di pinggir. Ditambah rasa manis gurih dipadu chocolate chip, kacang, atau caramel swirl bikin siapa pun yang mencobanya akan ketagihan.
Kini banyak toko kue di Bandar Lampung menghadirkan dubai chewy cookies jadi bagian menu terbaru mereka sebagai jawaban tren kekinian.
Berikut rekomendasi beberaoa toko kue di Bandar Lampung yang menjual dubai chewy cookies.
