5 Alasan Mengapa Cewek Suka Cowok Postur Lebih Tinggi darinya

Kalian ada bisa tebak gak jawabannya kira-kira?

Sebagian cewek, menyukai cowok lebih tinggi darinya hal lumrah. Akan tetapi banyak juga tidak mempermasalahkan masalah postur tubuh. Semua tergantung bagaimana rasa cintanya kepada pasangan.

Terkadang cewek memilih cowok lebih tinggi darinya karena selain sebuah kenyamanan mereka bisa rasakan, ada beberapa alasan memang mendasarinya. Adapun alasan tersebut di antaranya

1. Merasa ingin dilindungi

5 Alasan Mengapa Cewek Suka Cowok Postur Lebih Tinggi darinyailustrasi pasngan (pexels.com/helenalopes)

Salah satu alasan seringkali mendasari mengapa seorang cewek ingin cowok lebih tinggi darinya lantaran bisa menjadi pelindung yang baik untuknya. Perlindungan dari banyak hal termasuk hal kecil sekalipun.

Wajar saja hal tersebut terjadi lantaran cowok postur lebih tinggi terkesan lebih gagah dan tegas sehingga timbul perasaan nyaman bagi wanita.

2. Karena sisi feminim seorang wanita

5 Alasan Mengapa Cewek Suka Cowok Postur Lebih Tinggi darinyailustrasi pasangan (pixabay.com/stocksnap)

Alasan lain mengapa cewek memilih cowok postur lebih tinggi darinya karena sisi feminim seorang cewek. Benar saja, walau bagaimana seorang cewek mempunyai sisi feminim lebih dalam didirinya.

Saling melengkapi, jika cowok terkesan lebih tinggi dan gagah, pemberani serta tegas. Sementara sosok cewek menjadi sosok feminim akan merasa nyaman dekat dengan cowok melindunginya.

Baca Juga: 5 Hal Kecil Bisa Menyabotase Kepercayaan dalam Hubungan

3. Salah satu ciri maskulin seorang cowok

5 Alasan Mengapa Cewek Suka Cowok Postur Lebih Tinggi darinyailustrasi sukses (pexels.com/thelazyartistgallery)

Postur tubuh tinggi bagi seorang cowok juga menjadi salah satu ciri maskulin baginya. Hal ini menjadi daya tarik tersendiri bagi cewek memang menyukai cowok lebih tinggi darinya.

Kenyamanan memang bukan suatu hal mudah didapat, namun ada harapan besar yang disematkan dari cewek untuk cowok lebih tinggi pilihannya itu. 

4. Karena faktor genetik diturunkan

5 Alasan Mengapa Cewek Suka Cowok Postur Lebih Tinggi darinyailustrasi keluarga (pixabay.com/460273)

Terkadang cewek memilih cowok lebih tinggi darinya karena faktor genetik diturunkan. Pada kenyataannya memang sering sekali cewek berpandangan jika menikah dengan cowok lebih tinggi darinya karena untuk memperbaiki keturunan jika kelak nanti mempunyai anak.

Cowok mempunyai postur tubuh lebih tinggi kemungkinan mempunyai anak juga tinggi akan semakin besar.

5. Karena faktor jumlah keturunan

5 Alasan Mengapa Cewek Suka Cowok Postur Lebih Tinggi darinyailustrasi keluarga (pixabay.com/dan_park)

Konon cowok bertubuh tinggi cenderung mempunyai keturunan lebih banyak. Hal yang demikian juga menjadi daya tarik tersendiri bagi cewek. Dengan banyaknya keturunan berarti besar kemungkinan untuk mempunyai banyak anak dalam hubungan keduanya.

Bagi sebagian orang mempunyai banyak anak memang menyenangkan, selain akan menambah semakin lengkap keluarga juga akan membuat ramai suasana.

Walaupun sebagian cewek lebih menyukai cowok lebih tinggi darinya, akan tetapi tidak sedikit juga yang nyaman dan menerima pasangan apa adanya. Semua itu tinggal bagaimana perasaan cewek tersebut. Terpenting saat si cowok sudah bisa membuat nyaman, cewek pasti akan menerima segala kelebihan maupun kekurangannya.

Baca Juga: 6 Kebiasaan Bikin Hubunganmu Gak Bertahan Lama, Saatnya Ubah Sikap

Rinda Ratna  Dewi Photo Community Writer Rinda Ratna Dewi

IG @rindaratna22

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Martin Tobing

Berita Terkini Lainnya