- Life
- Family
Kompak bak Adik Kakak, 9 Potret Akrab Artis Pria dan Ayahnya

Sebagai figur publik yang dikenal banyak orang, penampilan dan kehidupan dari artis pun tak terlepas dari sorotan penggemarnya. Apalagi, mereka cukup aktif membagikan potret dan rutinitas sehari-hari di akun media sosial.
Walau disibukkan dengan sederet aktivitas, gak membuat mereka kehilangan waktu bersama orangtua tercinta. Sukses mencuri perhatian, yuk intip sembilan momen kedekatan para artis pria bersama ayah mereka.
1. Bak pinang dibelah dua, Bryan Domani mewarisi darah Jerman dari ayahnya yang bernama Jurgen Domani

2. Arbani Yasiz juga sering banget membagikan momen kehangatannya bersama sang ayah Zulchairy Yahya

Baca Juga: Kerap Akting Jadi Pasangan, 10 Artis Malah Tak Berjodoh di Dunia Nyata
3. Gak bisa dimungkiri, kesuksesan yang telah diraih Rizky Billar gak terlepas dari dukungan ayahnya Daniel Eddy

4. Leon Dozan merupakan anak dari aktor laga senior Willy Dozan, lho. Mereka terlihat sangat mirip bukan?

5. Sama-sama memesona, Brandon Salim juga mengikuti jejak karier Ferry Salim untuk terjun ke industri hiburan

Baca Juga: 9 Potret Artis Rayakan Ulang Tahun Anak Sambung, Penuh Kehangatan
6. Gak mau melewatkan hari bahagia orangtuanya, Handika Pratama memberikan kejutan di hari ulang tahun ayahnya

7. Siapa nih yang ikutan bahagia melihat kekompakan Richard Kyle dan papanya pakai baju kembar?

8. Potret Samuel Zylgwyn, papa Freddy Rudolf, dan baby Zylvechia saat berada dalam satu frame. Tiga generasi menawan semua, nih!

9. Gak hanya dengan sang ayah, Arya Saloka juga sangat dekat dan sering quality time bareng bersama ibunya

Kehangatan dan kekompakkan para artis pria dan ayahnya sukses menuai pujian dari penggemar masing-masing. Semoga hubungan manis mereka dapat menginspirasi banyak orang, ya.
Baca Juga: 9 Pasangan Artis Didoakan Segera Menikah, Couple Idaman dan Mesra
Artikel ini pertama kali ditulis oleh Edwin Reynaldi di IDN Times Community dengan judul Arya Saloka hingga Rizky Billar, 9 Potret Akrab Artis Pria dan Ayahnya
Berita Terkini Lainnya
TRENDING
- Jawabannya Kocak Banget! 10 Chat Baru Dibalas Bertahun-tahun Kemudian
- Kocak Abis! 10 Status Media Sosial Netizen Ngomongin Ramadan
- Romantis Abis! 10 Momen Ochi Rosdiana Dilamar Pujaan Hati
- Bikin Iri! 9 Potret Mesra Engku Emran dan Noor Nabila Setelah Menikah
- Apes Banget! 10 Ekspektasi vs Realita Beli Makan via Ojek Online
- Responsnya Bikin Ngakak, 10 Curhat Netizen Puji Masakan Emak Enak
- Sudah Tahu? 9 Singkatan Nama Tengah Artis Malah Bikin Makin Terkenal
- Kian Dewasa dan Memesona! 10 Potret Fay Nabila Eks Dancer Cilik IMB
- Bak Kakak Adik! Potret 9 Artis Pria Bareng Ibunya Awet Muda
- Sudah Tahu Belum? 10 Nama Asli Artis Sinetron Blasteran